Wikijunior:Tata Surya
Tampilan
Buku ini disediakan untuk anak-anak, maka dari itu buku ditulis lebih ringan dan mudah dipahami. Jika Anda ingin membantu menulis bukunya, mohon tulis nama Anda di sini: Penulis Wikijunior Tata Surya.
Isi
[sunting]Buku ini meliputi anak bab:
- Judul Buku
- Copyright notice
- Pendahuluan
- Tata Surya Kita
- Matahari
- Merkurius
- Venus
- Bumi
- Mars
- Sabuk asteroid
- Jupiter
- Saturnus
- Uranus
- Neptunus
- Pluto
- Komet
- Sabuk Kuiper
- Awan Oort
- Penjelajahan antariksa
- Teka-teki
- Glosarium
- Uji pemahaman
Pertanyaan Umum
[sunting]Pertanyaan umum berikut muncul di setiap modul:
- Seberapa besar planet ini?
- Seperti apa permukaannya?
- Seperti apa bentuk bulannya? Hanya untuk planet berbulan.
- Berapa lama satu hari di planet ini?
- Berapa lama satu tahun di planet ini? Jika bulan: Berapa lama waktu bulan ini mengelilingi planet?
- Terbuat dari apa (objek)nya?
- Seberapa kuat gravitasi planet ini menarik tubuhku?
- (objek) ini dinamai dari apa?
- Bagaimana (objek) ini bisa ditemukan?
Pada beberapa halaman kata "ini" dapat diganti dengan nama planet atau bulannya.